Invasi Mongol ke Korea | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
Dinasti Goryeo Korea | Kekaisaran Mongol | ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
Choe U Park Seo Kim Yun-hu Bae Jungson Kim Tong-jeong |
Ögedei Khan Mongke Khan Salietai Jalairtai |
Bagian dari seri mengenai |
||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Sejarah Korea | ||||||||
Prasejarah | ||||||||
Kuno | ||||||||
|
||||||||
Proto Tiga Kerajaan | ||||||||
Tiga Kerajaan | ||||||||
|
||||||||
Zaman Negara Utara-Selatan | ||||||||
|
||||||||
Tiga Kerajaan Akhir | ||||||||
|
||||||||
Zaman dinasti bersatu | ||||||||
|
||||||||
Zaman penjajahan | ||||||||
|
||||||||
Pembagian Korea | ||||||||
|
||||||||
Berdasarkan topik | ||||||||
Linimasa | ||||||||
Portal Korea | ||||||||
Invasi Mongol ke Korea (1231 – 1273) adalah seri dari serangan Kekaisaran Mongol terhadap Dinasti Goryeo yang setelah itu menyebabkan kapitulasi korea dan dilanjutkan dengan Invasi Mongol ke Jepang. Terjadi 6 kali invasi besar yang mengakibatkan kerugian material dan jiwa yang cukup besar terhadap kehidupan rakyat Goryeo. Selama 80 tahun Goryeo menjadi negeri jajahan dan pembayar upeti Dinasti Yuan.